Nggak cuma jago bikin kue, ini 7 masakan rumahan ala Nicky Tirta

Nggak cuma jago bikin kue, ini 7 masakan rumahan ala Nicky Tirta
Instagram/@nickytirta

Brilio.net - Bakat Nicky Tirta dalam berakting memang nggak bisa diremehkan. Terbukti, aktor 38 tahun ini sudah membintangi banyak film, sinetron, dan FTV. Rupanya, nggak hanya soal karier di dunia hiburan, Nicky Tirta juga punya bakan di dunia kuliner lho.

Ayah satu anak ini suka dan piawai memasak. Bahkan Nicky Tirta sangat mahir dalam membuat kue. Dia pun juga memiliki bisnis kuliner yang diberi nama Kytir Premium Brownies.

Nggak hanya jago bikin kue, pemain sinetron Senandung Masa Puber ini juga andal membuat masakan rumahan. Beberapa potret masakan rumahan yang ia buat diunggah melalui akun Instagram @nickytirta.

Penasaran apa saja masakan rumahan buatan Nicky Tirta? Berikut BrilioFood telah merangkum dari akun Instagram @nickytirta pada Jumat (5/11).

1. Udang saus Padang kali ini merupakan masakan spesial ala Nicky Tirta.

Nggak cuma jago bikin kue, ini 7 masakan rumahan ala Nicky Tirta

foto: Instagram/@nickytirta

2. Sembari membuat puding, Nicky Tirta juga memasak pindang daging Kudus yang nikmat.

Nggak cuma jago bikin kue, ini 7 masakan rumahan ala Nicky Tirta

foto: Instagram/@nickytirta

3. Buat menu makan malam, Nicky Tirta bikin sup buntut yang lembut dan bumbunya terlihat meresap abis.

Nggak cuma jago bikin kue, ini 7 masakan rumahan ala Nicky Tirta

foto: Instagram/@nickytirta

4. Hobi masak menu kuah, Nicky Tirta membuat sup ayam kembang tahu yang bisa disantap bersama nasi dan sambal.

Nggak cuma jago bikin kue, ini 7 masakan rumahan ala Nicky Tirta

foto: Instagram/@nickytirta

5. Kali ini Nicky Tirta membuat opor ayam yang terlihat lezat pakai kuah kental.

Nggak cuma jago bikin kue, ini 7 masakan rumahan ala Nicky Tirta

foto: Instagram/@nickytirta

6. Sate sapi wijen pedas cocok disantap bersama nasi putih dan juga lalapan.

Nggak cuma jago bikin kue, ini 7 masakan rumahan ala Nicky Tirta

foto: Instagram/@nickytirta

7. Mi ayam rumahan ala Nicky Tirta ini sehat dan terlihat nikmat.

Nggak cuma jago bikin kue, ini 7 masakan rumahan ala Nicky Tirta

foto: Instagram/@nickytirta

(brl/lut)

Video

Selengkapnya

Jalan Makan Silo, Makan Steak lumer di Mulut di Resto Bernuansa Jepang

  • Jalan Makan Bopet Mini, warna warni nasi padang hits Benhil Jakarta

    Jalan Makan Bopet Mini, warna warni nasi padang hits Benhil Jakarta

  • Jalan Makan This or That, greek donat terenak di Indonesia jatuh kepada?

    Jalan Makan This or That, greek donat terenak di Indonesia jatuh kepada?

  • Berawal dari hobi kini menjalar menjadi bisnis, inilah Behind The Kitchen Mie Gendut

    Berawal dari hobi kini menjalar menjadi bisnis, inilah Behind The Kitchen Mie Gendut

Review

Selengkapnya