Resep buncis gendut crispy, gurih, kriuk, dan cocok jadi camilan enak

Brilio.net - Buncis merupakan salah satu menu hidangan yang sederhana dan cocok dinikmati bersama keluarga. Buat kamu yang mau mencoba resep olahan camilan sehat, bisa banget ikuti resep ini di rumah. Yup, buncis gendut crispy. Camilan satu ini sangat nikmat dan sehat. Berikut BrilioFood lansir resep buncis gendut crispy dari akun Instagram @sherly1112.

foto: Instagram/@sherly1112
Bahan:
- 250 gr baby buncis, cuci bersih
- 10 sdm tepung terigu serbaguna
- 1/5 sdm tepung maizena
- 3 sdt ragi instan
- 3 sdt baking powder
- 250 ml air matang
- 2 sdt garam
- 1 sdm minyak goreng
- Parsley, untuk taburan
- Minyak goreng
Cara membuat:
1. Panaskan minyak goreng.
2. Campur semua bahan jadi 1.
3. Masukkan buncis 1 per 1 ke minyak yang sudah panas.
4. Angkat jika warnanya sudah keemasan.
5. Sajikan.
Magang: Nabila Arkania
(brl/tin)
RECOMMENDED ARTICLES
- Tak banyak yang tahu, ini cara menumis buncis agar warnanya tetap hijau cerah dan renyah seharian
- Resep tahu buncis kuah pedas, enak, segar, gurih, dan praktis cara buatnya
- Resep tumis tongkol buncis, menu lezat dan penambah nafsu makan
- Resep gulai buncis tahu, enak, gurih, dan mudah ditiru
- Resep kroket buncis telur ala rumahan, cocok untuk cemilan keluarga
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas
Resep
Selengkapnya
Cara bikin es kue sendiri dengan takaran bahan yang pas dan anti gagal
28 / 01 / 2026 14:00 WIB
3 Resep lapis tepung hunkwee lembut manis untuk takjil buka puasa
29 / 01 / 2026 14:00 WIB
3 Resep kue tepung hunkwee lembut dan manis, pilihan takjil buka puasa yang pas
28 / 01 / 2026 17:00 WIB
Resep sup sayap ayam kembang tahu untuk pulihkan energi setelah berpuasa
28 / 01 / 2026 16:00 WIB
















