Resep kentang bihun goreng, enak dan mudah dibuat

Brilio.net - Bihun digoreng bersama kentang menjadi hidangan istimewa. Selain lezat, menu satu ini juga bikin kenyang, lho. Seperti yang diketahui, kentang mengandung karbohidrat dan kerap dijadikan pengganti nasi. Simak resep kentang bihun goreng, BrilioFood kutip dari akun Instagram @kina.nrl.

foto: Instagram/@kina.nrl
Bahan:
- 250 gr kentang
- 3 lembar bihun kaca
- 1 sdm saus tiram
- 1 sdt kaldu ayam
- 1/2 sdt garam
- 2 sdt gula
- Minyak goreng untuk menumis
Bahan iris:
- 3 siung bawang putih
- 8 siung bawang merah
- 8 cabai keriting hijau
- 4 cabai keriting merah
- 1 batang daun bawang
Cara membuat:
1. Rendam bihun dengan air panas samapai permukaan bihun tertutup. Rendam selama 15 menit.
2. Potong dadu kentang lalu goreng.
3. Tumis semua bahan iris sampai layu.
4. Masukkan kentang, bihun, saus tiram, kaldu ayam, garam, dan gula. Masak sampai kadar air bihun kering.
RECOMMENDED ARTICLES
- 11 Resep olahan daging cincang berkuah, nikmat dan menggugah selera
- 13 Cara membuat roti bluder, enak, wangi, dan lembut
- Cara membuat laksa Singapore ala rumahan, sedap dan mudah dibuat
- 15 Resep olahan jamur kancing jadi aneka lauk, lezat, gurih, & simpel
- Resep sup jagung ala rumahan, lembut dan praktis
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas
Resep
Selengkapnya
Cara membuat jus alpukat kental tanpa susu dan gula tambahan, tetap segar serta enak
27 / 01 / 2026 21:00 WIB
5 Resep masakan harian yang enak dan mudah dibuat, siapapun bisa masak!
27 / 01 / 2026 19:11 WIB
Cara membuat bubur sumsum tanpa santan yang gurih, cukup pakai susu cair dan tepung beras
27 / 01 / 2026 18:00 WIB
5 Resep ayam praktis untuk makan siang yang lezat, dicoba yuk!
27 / 01 / 2026 18:11 WIB
















