13 Inspirasi kue ultah ketiga Wendy Cagur, bentuknya unik dan lucu
Diperbarui 4 Jul 2022, 17:08 WIB
Diterbitkan 4 Jul 2022, 20:01 WIB
7. Warna-warna pastel di kue ulang tahun anak cewek lucunya nggak ada obat. Seperti kue bertama unicorn milik Audie ini.
foto: Instagram/@revtiayunatasya
8. Anak cowok nampaknya bakal girang banget dikasih surprise kue keren bertema hutan dan dinosaurus seperti milik anak Wendy Cagur ini, nih.
foto: Instagram/@revtiayunatasya
9. Kamu tahu pistol mainan anak bernama Nerf? Nah, mainan ini diangkat jadi tema ulang tahun anak Wendy Cagur, lho. Kuenya juga kece abis.
foto: Instagram/@revtiayunatasya
10. Kue ulang tahun Audie ini kelihatan megah banget. Ketiganya bertema mermaid dengan warna-warna pastel yang gemesin abis.
foto: Instagram/@revtiayunatasya
11. Di ulang tahun yang ke-9, nampaknya Kauki gemar main video game Fortnite, nih. Sampai-sampai video game ini dituangkan jadi tema kue ulang tahunnya.
foto: Instagram/@revtiayunatasya
12. Konsep kue ulang tahun Audie yang ke-10 ini gemesin abis, sih. Kue aslinya dibentuk sangat kecil dan ada kue karakter dirinya dalam versi kartun.
foto: Instagram/@revtiayunatasya
13. Yang satu ini milik anak ketiga Wendy, Aiko. Kuenya dibentuk seakan menggambarkan bumi dengan ikon negara-negara.
foto: Instagram/@wendicagur
(brl/mal)RECOMMENDED ARTICLES
- 10 Potret kue ulang tahun anak-anak Nia Ramadhani, detailnya kece
- Potret 10 kue ultah anak Ruben Onsu, milik Betrand Onsu bertema musik
- Hidangan ulang tahun 9 anak penyanyi, komplet dan menggugah selera
- Resep choco Orea pudding, enak dan mudah dibuat
- Wanita bikin kue ultah mirip dirinya, hasilnya plek ketiplek wajahnya
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas