15 Resep pesmol ikan kembung, enak, sederhana, dan mudah dibuat

15 Resep pesmol ikan kembung, enak, sederhana, dan mudah dibuat
foto: Instagram/@vthree2107; Instagram/@dapoer_bumbu

Brilio.net - Ada banyak makanan khas Nusantara yang bercita rasa lezat dan menggugah selera. Salah satu menu masakan yang nggak boleh dilewatkan adalah pesmol.

Pesmol adalah makanan yang berasal dari Jawa Barat. Menu satu ini biasanya terbuat dari ikan dan campuran bumbu yang memiliki rasa asam, gurih, manis, dan pedas. Pesmol sangat mudah dicari di berbagai warung makan di Jawa Barat.

Namun nggak harus beli, karena kamu bisa membuat pesmol sendiri di rumah. Dengan membuatnya sendiri, kamu bisa berkreasi menggunakan bahan sesuai selera. Termasuk memilih jenis ikan yang akan diolah.

Ada banyak jenis ikan yang bisa dimasak jadi pesmol. Dari banyaknya pilihan, kamu bisa menggunakan ikan kembung. Selain mudah didapatkan, tekstur lembut daging ikan kembung cocok disantap bersama bumbu pesmol.

Penasaran bagaimana resep pesmol ikan kembung? Berikut BrilioFood telah rangkum dari berbagai sumber pada Rabu (9/8).

(brl/tin)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya