Tanpa alat apa pun, begini trik mengatasi kompor gas tidak menyala karena regulator mampet

Brilio.net - Apa pun jenis dan mereknya, kompor gas yang digunakan secara terus-menerus tetap bisa rusak. Salah satu kerusakan atau masalah yang sering terjadi adalah api kompor yang susah menyala. Sekalipun sudah diputar berkali-kali, api kompor tidak mau menyala sama sekali.
Padahal kompor gas yang tidak menyala tentu menimbulkan rasa khawatir sekaligus kesal. Bagaimana tidak, hal ini bisa menghambat proses memasak. Selain itu, kamu harus memutar otak untuk menyalakan api dengan cara apa pun untuk memasak bahan makanan.
Pada dasarnya, ada banyak kemungkinan yang menyebabkan api kompor tidak menyala. Untuk mengatasi dan mengecek akar masalahnya, banyak orang justru langsung membongkar kompor, mulai dari tungku, hingga burnernya. Sejumlah orang kerap menganggap bagian dalam kompor atau burner yang bermasalah dan harus dibenahi.
Namun alih-alih membongkarnya langsung, ada baiknya kamu cek dulu gas dan regulatornya. Seorang warganet YouTube bernama Bengkel Martin pernah mengalami masalah serupa. Nah, sebelum memutuskan untuk membongkar kompor gasnya, dia memilih menerapkan sebuah trik sederhana.
RECOMMENDED ARTICLES
- Nggak perlu ke tukang servis, ini trik mengatasi kompor gas yang sebagian apinya tidak menyala
- Tanpa dibungkus plastik, begini cara simpan terong agar awet hingga 2 minggu dan tidak keriput
- Cara merebus telur agar matang sempurna, mulus, dan kuningnya tak berubah jadi hitam
- Trik merebus telur agar mudah dikupas, hasilnya mulus dan bagian kuningnya di tengah
- Tak perlu dicongkel dengan sendok atau pisau, ini cara bersihkan sisa gula di panci
- Tanpa gunakan teflon khusus, ini cara mudah bikin telur dadar gulung yang tebal dan antigagal
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan RM Cut Nyak, cita rasa otentik Aceh yang nikmat banget
-
Jalan Makan Salt and Sizzle, makan steak harga Rp2 Juta per kg
-
Jalan Makan Baharat Chicken, makan ayam panggang terjuicy ala Timur Tengah dengan keju berlimpah