Tanpa direndam sitrun, ini trik bersihkan selang pompa galon cuma andalkan 1 bahan sederhana
Diperbarui 19 Agt 2024, 11:04 WIB
Diterbitkan 19 Agt 2024, 16:00 WIB

Selang pompa galon yang sering terpapar air, membuat alat satu ini mudah dipenuhi noda lumut. Apalagi di bagian dalam selang, nodanya pasti jadi sulit dibersihkan. Makanya banyak orang mengandalkan sitrun untuk membersihkan selang pompa galon.
Sitrun atau citric acid dikenal mengandung kadar asam cukup tinggi untuk membantu melunturkan noda. Tetapi, bahan satu ini terkadang sulit ditemui di pasaran, sehingga nggak semua orang bisa menyimpan stoknya di rumah. Nah, buat kamu yang nggak punya sitrun, jangan khawatir dulu karena masih ada satu trik lagi.
Trik bersihkan selang pompa galon sempat dibagikan oleh pengguna akun TikTok @deni_rosita. Ia menjelaskan, trik ini bisa dilakukan dengan satu bahan sederhana dan tetap sukses bikin selang pompa galon bersih meski tanpa sitrun.
(brl/mal)
RECOMMENDED ARTICLES
- Cara bersihkan kerak menguning di wastafel cuci piring ini aman tanpa bekas, cukup pakai 2 bahan dapur
- Tanpa bubuk pembersih khusus, ini trik usir noda kerak dan lumut di mesin cuci andalkan 3 bahan dapur
- Jadi penyebab air keruh, ini trik bersihkan lumut di bagian dalam selang andalkan 1 alat dapur
- Tanpa digosok baking soda, begini cara ampuh enyahkan kerak gosong di bagian dalam panci
- Bisa atasi batuk pilek, cara masak sayur daun katuk agar lebih segar dan wangi cuma andalkan bumbu ini
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas
Resep
Selengkapnya
7 Resep olahan ikan mas pedas mantap dengan bumbu meresap, siap jadi bintang utama di meja makan
23 / 01 / 2026 15:00 WIB
5 Resep es cincau hitam segar untuk takjil buka puasa, praktis dan melepas dahaga
23 / 01 / 2026 17:00 WIB
7 Resep kreasi minuman thai tea dingin, cita rasa khasnya semakin nikmat dan nagih di tiap tegukan
25 / 01 / 2026 10:00 WIB
Resep tumis jambal roti iris cabai, menu boros nasi paling simpel
24 / 01 / 2026 13:00 WIB




















