Terbukti ampuh tanpa sabun, ini cara mudah hilangkan bau sambal terasi di tangan

Terbukti ampuh tanpa sabun, ini cara mudah hilangkan bau sambal terasi di tangan
foto: YouTube/miss Zainah

Brilio.net - Terdapat beberapa bumbu masakan yang memiliki rasa dan aroma kuat. Terasi salah satunya. Terasi kerap dijadikan bahan dasar pembuatan sambal. Semakin banyak takaran yang dipakai, membuat sambal terasa lebih nikmat.

Sayangnya, meski membuat lebih enak, bau terasi yang sangat khas ini sulit dihilangkan. Nggak cuma di tangan saja, namun terkadang baunya sampai menyeruak ke seluruh ruangan, lho.

Bau terasi di tangan pun nggak akan menghilang begitu saja, meski sudah dicuci pakai sabun berkali-kali. Bau menyengat di tangan tentunya membuat kamu tidak percaya diri melakukan aktivitas sehari-hari.

Jika kamu mengalami kejadian serupa, jangan panik dulu. Ternyata ada cara mudah yang bisa dipraktikkan untuk menghilangkan bau terasi di tangan. Cara ini ditunjukkan oleh pengguna YouTube miss Zainah. Seperti apa caranya?

(brl/tin)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya