Brilio.net - Peralatan rumah tangga yang dijual online kebenyakan punya harga relatif miring dan juga unik. Tak sedikit orang justru gemar belanja online ketimbang beli langsung di pasaran. Bahkan ada beberapa alat misalnya peralatan dapur yang dinilai punya beragam fungsi sekaligus, lho.
Sama seperti Glenn Alinskie misalnya, suami Chelsea Olivia ini ternyata gemar berbelanja online, lho. Salah satu barang yang sering ia beli yakni peralatan dapur. Usut punya usut, Glenn Alinskie jago masak, sehingga ia gemar mengoleksi berbagai alat masak yang dapat membantu urusan di dapur jadi kian praktis.
-
Cuti berakting, ini 7 bisnis yang dirintis Glenn dan Chelsea Olivia Mulai dari bisnis kuliner hingga properti.
-
11 Perlakuan manis Glenn Alinskie ke Chelsea Olivia, bikin baper Hampir 13 tahun bersama mereka selalu tampak mesra.
-
10 Momen ultah Glenn ke-32, perut Chelsea Olivia curi perhatian Perayaan ulang tahun dilakukan secara simpel namun penuh kehangatan.
Alat-alat yang ia koleksi ini pun harganya cukup terjangkau, lho. Bisa jadi inspirasi buat kamu anak kos maupun siapa saja yang senang masak di rumah. Salah satu contoh alat yang Glenn punya adalah pemisah kuning dan putih telur yang praktis banget saat digunakan.
Nggak cuma pemisah telur, masih ada beberapa alat dapur yang bikin kegiatan masak makin praktis dan menyenangkan. Apa saja itu? Berikut deretan alat dapur Glenn Alinskie, BrilioFood rangkun dari akun Instagram/@glennalinskie pada Minggu (1/5).