10 Masakan berkuah ala Dhatu Rembulan istri Tria The Changcuters, sederhana dan gampang ditiru

10 Masakan berkuah ala Dhatu Rembulan istri Tria The Changcuters, sederhana dan gampang ditiru
Berkuah versi segar |

6. Buat makan bareng suami, Dhatu kali ini bikin sup tomyam pakai aneka isian dumpling dan sayuran. Kuahnya gurih, asam, dan pedasnya nendang.

10 Masakan berkuah ala Dhatu Rembulan istri Tria The Changcuters, sederhana dan gampang ditiru

foto: Instagram/@dhaturembulan

7. Egg drop ini juga jadi andalan Dhatu, apalagi pas cuaca sedang hujan. Selain telur, isian sup ini ada pula crabstick, daun bawang, serta jagung.

10 Masakan berkuah ala Dhatu Rembulan istri Tria The Changcuters, sederhana dan gampang ditiru

foto: Instagram/@dhaturembulan

8. Biar nggak bosan dengan sup yang itu-itu saja, Dhatu juga punya kreasi lain, nih. Ia pakai rumput laut yang dimasak bareng daging serta tahu.

10 Masakan berkuah ala Dhatu Rembulan istri Tria The Changcuters, sederhana dan gampang ditiru

foto: Instagram/@dhaturembulan

9. Sup satu ini rasanya ringan karena tidak terlalu banyak pakai bumbu. Isiannya ia gunakan otak-otak ikan dan daun bawang.

10 Masakan berkuah ala Dhatu Rembulan istri Tria The Changcuters, sederhana dan gampang ditiru

foto: Instagram/@dhaturembulan

10. Sesekali, Dhatu juga bikin sop buntut sapi yang dipresto terlebih dahulu. Kemudian, ia tambahkan pula dengan sayuran dan bumbu biar lebih sedap.

10 Masakan berkuah ala Dhatu Rembulan istri Tria The Changcuters, sederhana dan gampang ditiru

foto: Instagram/@dhaturembulan

(brl/tin)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya