10 Sumber lemak aman buat pasien hipertensi, turunkan tekanan darah

Brilio.net - Hipertensi atau tekanan darah tinggi bisa disebabkan oleh pola hidup yang kurang sehat. Contohnya seperti sering merokok, makan gula berlebih, kurang olahraga, terlalu banyak konsumsi garam, sampai kebiasaan mengonsumsi makanan tinggi lemak jenuh.
Pasalnya, dilansir dari bloodpressureuk.org, terlalu banyak mengonsumsi lemak jenuh bisa berisiko meningkatkan kadar kolesterol darah. Hal ini pun bisa memicu tekanan darah tinggi hingga penyakit jantung dan stroke yang sangat berbahaya.
Namun, buat yang belum tahu, masih ada beberapa sumber lemak baik yang aman dikonsumsi oleh penderita hipertensi, yakni lemak tak jenuh yang justru dapat bermanfaat untuk menjaga kadar tekanan darah tetap stabil. Jenis lemak tak jenuh ini pun bagus buat menjaga kesehatan jantung, lho.
Lantas, apa saja sih sumber lemak yang aman buat penderita darah tinggi? Berikut 10 sumber lemak yang aman buat pasien hipertensi dan bantu turunkan tekanan darah, dilansir BrilioFood dari berbagai sumber pada Kamis (16/6).
(brl/mal)
RECOMMENDED ARTICLES
- 10 Makanan ini bisa jadi penyebab hipertiroid, perlu dihindari
- Selain buah dan sayur, 10 makanan ini bisa bantu jaga kesehatan ginjal
- 10 Makanan ini ampuh atasi perut kembung, alami tanpa efek samping
- 11 Makanan ini dapat meredakan sariawan, alami dan ampuh
- 10 Makanan ini ampuh redakan efek samping usai menyantap makanan pedas
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Bopet Mini, warna warni nasi padang hits Benhil Jakarta
-
Jalan Makan This or That, greek donat terenak di Indonesia jatuh kepada?
-
Berawal dari hobi kini menjalar menjadi bisnis, inilah Behind The Kitchen Mie Gendut