Bukan disikat cairan khusus, ini cara bersihkan lantai kamar mandi jadi kinclong pakai 2 bahan dapur
Diperbarui 17 Mei 2024, 17:26 WIB
Diterbitkan 19 Mei 2024, 10:30 WIB

Brilio.net - Nggak sedikit orang yang memakai material keramik untuk lantai kamar mandinya. Bukan tanpa alasan, lantai keramik punya tampilan estetik dan harganya ramah di kantong. Selain itu, perawatan lantai keramik juga terbilang mudah.
Perawatan lantai kamar mandi bisa dimulai dari rutin membersihkannya. Sejumlah orang bahkan sengaja menyikat lantai kamar mandi pakai cairan pembersih khusus. Tujuannya agar lantai kamar mandi tampak kinclong.
Pasalnya, lantai kamar mandi yang kotor tentu nggak enak dilihat. Nggak cuma itu, tumpukan kerak atau lumut juga membuat permukaan lantai kamar mandi jadi licin.
Untuk membersihkannya, kamu nggak melulu harus pakai cairan khusus, kok. Ternyata ada bahan pembersih lainnya yang bisa digunakan. Seorang pengguna TikTok @alastorgroup sempat menunjukkan caranya di salah satu unggahan videonya.
(brl/tin)
RECOMMENDED ARTICLES
- Tanpa diberi garam, ini trik mengepel lantai agar kesat, nggak licin, dan wangi ditambah 1 bahan dapur
- Bukan pakai sabun cuci piring, ini cara mengepel lantai berminyak dan penuh kerak dengan 2 bahan dapur
- Tanpa disikat, ini trik bersihkan kerak kuning lantai kamar mandi pakai tambahan 1 bahan dapur
- Tak cuma putih telur, cewek ini bagikan cara bersihkan pori-pori wajah pakai tambahan 2 bahan dapur
- Tanpa pakai tomat, wanita ini bagikan cara bersihkan pori-pori wajah dengan 1 jenis protein
- Tak ditambah lidah buaya, wanita ini bagikan cara mengecilkan pori-pori besar pakai 2 jenis buah
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas
Resep
Selengkapnya
9 Resep olahan ikan patin pedas dari balado yang nendang hingga mangut kemangi yang wangi menggoda
14 / 01 / 2026 16:00 WIB
5 Resep kreasi minuman alpukat yang segar menggoda, creamy dan manisnya bikin nagih dan susah lupa
14 / 01 / 2026 11:00 WIB
9 Resep buncis pedas dari tumis hingga goreng crispy ala rumahan yang simpel tapi lezat maksimal
13 / 01 / 2026 12:00 WIB
9 Resep olahan telur ikan pedas yang gurih dan nagih maksimal, cocok jadi lauk enak andalan
14 / 01 / 2026 10:00 WIB
















