Cara unik bikin rak bumbu dapur dari jerigen bekas, ekonomis dan mudah ditiru

Cara unik bikin rak bumbu dapur dari jerigen bekas, ekonomis dan mudah ditiru
YouTube/sukaseni ss

Brilio.net - Memiliki dapur yang bersih dan tertata rapi memang jadi keinginan banyak orang. Hal itu bisa dimulai dengan menyimpan aneka bumbu dan bahan makanan di dalam wadah. Ada yang sengaja membeli toples dengan beragam warna dan ukuran.

Kamu pun bisa membuat sendiri rak bumbu dapur, lho. Cukup pakai bahan dan alat-alat seadanya, rak bumbu dapur yang cantik bisa langsung dipakai. Kamu bisa meniru apa yang dilakukan oleh warganet di akun YouTube sukaseni ss. Melalui video yang dibagikan, ia memanfaatkan barang tak terpakai yang ada di rumah untuk bikin rak bumbu dapur, lho.

(brl/lut)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya