Jesselyn MasterChef ubah 12 makanan biasa lebih artistik, bikin kagum

Jesselyn MasterChef ubah 12 makanan biasa lebih artistik, bikin kagum
Instagram/@jesselyn.mci8

Brilio.net - Melalui akun TikTok pribadinya, Jesselyn MasterChef menyulap tampilan berbagai makanan menjadi lebih fancy bak memu hotel maupun restoran mewah. Ia bahkan membuat konten khusus bernama “Jess make it gourmet” yang berisi kreasi masakannya. Tak jarang, hasil gourmet buatan Jesslyn ini bikin para warganet terpana.

Salah satu videonya bahkan ditonton lebih dari 6 juta kali. Banyak warganet tak menyangka makanan cepat saji bisa disulap menjadi hidangan mewah. Selain aneka makanan cepat saji, Jesselyn juga menggunakan makanan khas Nusantara sebagai bahan dasar pembuatan gourmetnya.

Misalnya memodifikasi nasi Padang menjadi hidangan yang super mewah. Bahkan tampilannya jauh berbeda dari nasi Padang pada umumnya.

Nggak cuma nasi Padang saja, lho. Beberapa makanan lain juga sukses disulap tampilannya jadi makin istimewa. Apa dan seperti apa? Simak ulasan BrilioFood dari akun TikTok/@jesselynmci8 pada Senin (7/11).

Jesselyn MasterChef ubah 12 makanan biasa lebih artistik, bikin kagum

Lezat Dan Bikin Nagih.

1. Menu sarapan dari gerai McDonald's yang terdapat muffin, telur, dan pancake disulap menjadi breakfast wrap yang memiliki keju lumer di dalamnya. Menggiurkan.

Jesselyn MasterChef ubah 12 makanan biasa lebih artistik, bikin kagum

foto: TikTok/@jesselynmci8

2. Mendapatkan sekantong burger, kentang goreng, dan nasi ayam, Jesselyn menyulapnya menjadi hidangan khas Korea. Yap, menjadi bibimbap.

Jesselyn MasterChef ubah 12 makanan biasa lebih artistik, bikin kagum

foto: TikTok/@jesselynmci8

3. Semua komponen nasi Padang seperti perkedel, daun singkong, hingga sambal hijau, Jesselyn sulap menjadi hidangan yang super estetik. Cantik, kan?

Jesselyn MasterChef ubah 12 makanan biasa lebih artistik, bikin kagum

foto: TikTok/@jesselynmci8

4. Mendapat beberapa gelas minuman cokelat dan kopi, Jesselyn merubahnya menjadi sepiring dessert yang lengkap. Terdiri dari kue, es krim, serta hiasan cokelat.

Jesselyn MasterChef ubah 12 makanan biasa lebih artistik, bikin kagum

foto: TikTok/@jesselynmci8

5. Siapa yang sangka bahwa sepiring pasta ini terbuat dari potongan pizza? Nampak menggugah selera, ya?

Jesselyn MasterChef ubah 12 makanan biasa lebih artistik, bikin kagum

foto: TikTok/@jesselynmci8

6. Jesselyn juga membuat poached egg yang terbuat dari seluruh komponen Taco Bell. Keren abis!

Jesselyn MasterChef ubah 12 makanan biasa lebih artistik, bikin kagum

foto: TikTok/@jesselynmci8

Jesselyn MasterChef ubah 12 makanan biasa lebih artistik, bikin kagum

Unik Jadi Nggak Tega Makan~

7. Hot dog dan kentang goreng dari Subway, Jesselyn sulap menjadi jajangmyeon dan kentang saus Korea.

Jesselyn MasterChef ubah 12 makanan biasa lebih artistik, bikin kagum

foto: TikTok/@jesselynmci8

8. Nasi goreng Asia buatan Jesselyn ini ternyata terbuat dari aneka macam dimsum, lho. Menggiurkan, ya?

Jesselyn MasterChef ubah 12 makanan biasa lebih artistik, bikin kagum

foto: TikTok/@jesselynmci8

9. Tiga paket nasi box HokBen Jesselyn sulap setiap komponennya menjadi pie goreng. Lengkap dengan potongan daging, seafood, dan aneka sayuran.

Jesselyn MasterChef ubah 12 makanan biasa lebih artistik, bikin kagum

foto: TikTok/@jesselynmci8

10. Bahan-bahan yang berwarna merah dan putih seperti tauge, tahu, dan cabai, Jesselyn sulap menjadi aneka tumisan yang cocok menjadi pendamping sepiring nasi putih.

Jesselyn MasterChef ubah 12 makanan biasa lebih artistik, bikin kagum

foto: TikTok/@jesselynmci8

11. Mendapatkan ayam, perkedel, chicken soup dari KFC, Jesselyn menyulapnya menjadi chicken waffles lengkap dengan saus kejunya yang nampak lezat dan creamy.

Jesselyn MasterChef ubah 12 makanan biasa lebih artistik, bikin kagum

foto: TikTok/@jesselynmci8

12. Mendapatkan cheese burger dan kentang McDonald's, Jesselyn memodifikasinya menjadi lasagna. Lengkap ia sajikan dengan saus tomat sebagai pelengkapnya.

Jesselyn MasterChef ubah 12 makanan biasa lebih artistik, bikin kagum

foto: TikTok/@jesselynmci8

(brl/lut)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya