Trik jitu menyiapkan bekal makanan agar tetap hangat seharian

Trik jitu menyiapkan bekal makanan agar tetap hangat seharian
Patut Dicoba Di Rumah. |

Semula, ia panaskan air terlebih dahulu. Kali ini ia menggunakan air dari keran di dapurnya. Tapi, bisa pula memanaskan air secara manual di atas kompor maupun microwave. Terpenting, air yang digunakan harus dalam keadaan benar-benar panas.

Trik jitu menyiapkan bekal makanan agar tetap hangat seharian

foto: TikTok/@samanthabauchmann

Kemudian, air panas tersebut dimasukkan ke wadah termos bekal secukupnya. Tutup wadahnya sampai rapat, diamkan selama 10 menit sembari menyiapkan makanan yang akan dijadikan bekal. Setelah 10 menit, air di dalam wadah bisa dibuang dan seka atau lap sisa air di wadah dengan kain atau tisu.

Trik jitu menyiapkan bekal makanan agar tetap hangat seharian

foto: TikTok/@samanthabauchmann

Kotak bekal sudah panas dan makanan pun siap dimasukkan. Usut punya usut, trik ini ampuh menjaga makanan tetap hangat sampai waktu makan siang tiba, lho. Nggak ada lagi yang namanya bekal dingin dan kurang nikmat.

(brl/lut)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya