15 Resep tumis kambing simpel, enak, mudah dibuat, dan spesial

15 Resep tumis kambing simpel, enak, mudah dibuat, dan spesial
Instagram/@anisyahkh dan Instagram/@dapur_mamaken_

Brilio.net - Selain sapi, hidangan dari daging merah yang digemari banyak orang adalah daging kambing. Hidangan berbahan kambing ini identik jadi menu khas saat Idul Adha. Seperti lauk lainnya, daging kambing juga cocok disantap pakai nasi.

Hidangan kambing banyak sekali variasinya. Kamu bisa mengolahnya jadi sate, gulai, geprek, sup, hingga tumisan. Nah, aneka tumis daging kambing ini bisa jadi inspirasi menu rumahan yang simpel dibuat tapi menggugah selera.

Rahasia tumis daging yang enak terletak pada bumbunya. Semakin gurih bumbu, tumis kambing buatanmu bisa bikin nagih. Nggak cuma itu, bau prengus dari kambing pun akan hilang seketika. Kamu bisa menggunakan bumbu dan rempah yang dijual di pasaran.

Penasaran apa saja aneka varian tumis daging kambing? Simak sederet resep yang dilansir BrilioFood dari berbagai sumber, Jumat (22/6).

(brl/lut)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya