6. Untuk camilan gurih, Jessica Jane mengolah terong yang dibalut dengan tepung lalu digoreng di minyak panas. Ia sengaja memotong dengan potongan khusus, agar terong mekar saat matang.

foto: YouTube/Jessica Jane

7. Mengikuti tren, Jessica Jane juga mencoba untuk membuat dessert rasa cokelat. Ia hanya butuh 3 bahan saja lho untuk membuatnya.

foto: YouTube/Jessica Jane

8. Tak jajan di luar, Jessica Jane lebih memilih untuk membuat cilor sendiri di rumah. Lengkap dengan taburan bumbu BBQ dan bubuk cabai. Bikin ngiler.

foto: YouTube/Jessica Jane

9. Es gabus pelangi yang udah jarang banget ditemukan ini dibuat Jessica Jane dengan bahan dasar susu dan santan. Tampak enak dan menyegarkan, ya?

foto: YouTube/Jessica Jane

10. Jessica Jane mengolah tepung tapioka menjadi keripik kaca yang super gurih dan pedas. Tak lupa ia juga menambahkan daun jeruk agar menambahkan aroma yang menggugah selera.

foto: YouTube/Jessica Jane