7 Cara bikin kulit kebab lentur dan tak mudah kering, bisa buat jualan
Diperbarui 22 Okt 2022, 22:30 WIB
Diterbitkan 23 Okt 2022, 16:31 WIB

Maka dari itu, penting untuk mengetahui cara membuat kulit kebab agar hasilnya lentur dan tak mudah kering. Nah, kamu bisa mengikuti cara membuat kulit kebab yang dibagikan pengguna TikTok/@yesammooo. Melalui unggahannya, ia membagikan resep kulit kebab yang cocok dijadikan ide jualan.
Yuk, simak ulasan lengkapnya, dilansir BrilioFood dari TikTok/@yesammooo pada Minggu (23/10).
Bahan yang dibutuhkan:
- 250 gr (27 sdm) tepung terigu protein sedang
- 1/2 sdt garam
- 3 sdm minyak goreng
- 120-130 ml air hangat
1. Masukkan tepung terigu dan garam ke dalam wadah, aduk-aduk.

foto: TikTok/@yesammooo
2. Tambahkan minyak goreng, aduk lagi. Lalu tuang air hangat secara bertahap sambil diaduk-aduk.

foto: TikTok/@yesammooo
3. Setelah itu, uleni adonan hingga menyatu (tak perlu sampai kalis).

foto: TikTok/@yesammooo
4. Jika adonan sudah menyatu, istirahatkan selama 40 menit sampai 1 jam.

foto: TikTok/@yesammooo
(brl/mal)RECOMMENDED ARTICLES
- Trik mengolah talas agar tidak bikin gatal dan lebih aman dikonsumsi
- 9 Cara bikin tahu bakso khas Semarang ala rumahan, bisa jadi stok
- 5 Cara bikin camilan renyah dari batang pisang, cocok jadi ide jualan
- 5 Cara bikin keripik nangka ekonomis, lezat dan renyah hingga 2 bulan
- 5 Cara bikin martabak telur tanpa digoreng, enak dan cocok untuk diet
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas
Resep
Selengkapnya
Resep rujak timun terasi bakar yang nendang, rahasia camilan segar saat cuaca panas
31 / 01 / 2026 09:00 WIB
Resep pengganti angciu ala Chef Loa Sisca Gunawan, rahasia masakan Chinese food harum tanpa alkohol
30 / 01 / 2026 19:00 WIB
Resep trancam khas jawa tanpa kelapa, menu segar sat-set cuma 10 menit
31 / 01 / 2026 11:00 WIB
Resep timun masak telur low budget, menu sahur simpel cuma 10 menit
31 / 01 / 2026 10:00 WIB
















