7 Cara simpel membuat cookies teflon, cuma butuh empat bahan
Diperbarui 31 Okt 2022, 16:35 WIB
Diterbitkan 31 Okt 2022, 18:01 WIB
4. Bisa tambahkan sedikit pasta cokelat jika ingin menambah rasa dan mengubah warnanya. Penggunaan pasta cokelat ini bisa diganti sesuai selera.
foto: TikTok/@yohanes.cahya
5. Setelah pasta cokelat tercampur rata, bentuk bulat dengan ukuran yang kecil.
foto: TikTok/@yohanes.cahya
6. Tambahkan motif garis-garis dengan cara tekan-tekan bagian permukaan dengan garpu sampai sedikit gepeng.
foto: TikTok/@yohanes.cahya
7. Tata di teflon antilengket, lalu panggang di api kecil selama 15-20 menit atau sampai bagian bawahnya berubah kecokelatan dan matang.
foto: TikTok/@yohanes.cahya
Jika sudah matang, segera angkat cookies teflon tersebut. Kamu bisa menyantapnya langsung atau menyimpannya dalam toples agar teksturnya tidak keras jika disantap kapanpun. Walau tanpa gula dan garam, cookies ini tetap memiliki rasa manis dan asin, lho. Rasa manis tersebut berasal dari susu kental manis, sedangkan rasa asinnya berasal dari margarin yang digunakan.
"Lembut, harum, manisnya pas, dan ada asin dari margarinnya," jelas TikTok/@yohanes.cahya.
@yohanes.cahya Bikin cookies teflon 4 bahan, simple dan enak rasanya ! #cookiesteflon #kuekering #kulinertiktok #samasamaindonesia #anekakue #tiktokindofoodie #fyp Town (From "Harvest Moon, Back to Nature") - Arcade Player
(brl/mal)
RECOMMENDED ARTICLES
- 7 Cara membuat almond krispi tanpa oven, enak dan nggak ribet
- 5 Cara bikin udang keju ala Mie Gacoan di rumah, simpel & mudah ditiru
- 7 Cara mudah bikin keripik tempe yang garing dan renyah tahan lama
- 13 Kreasi camilan kekinian ala Tasyi Athasyia, praktis & bikin ngiler
- 22 Resep dan cara membuat waffle, enak dan lembut
- 10 Kreasi kue Biby Alraen istri Rifky Balweel, bisa jadi ide bisnis
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas