Bukan pakai sapu, ini cara mengusir laba-laba dan mencegahnya bersarang lagi cuma butuh 1 bahan dapur

Bukan pakai sapu, ini cara mengusir laba-laba dan mencegahnya bersarang lagi cuma butuh 1 bahan dapur
YouTube/bugis tanete

Brilio.net - Laba-laba, hewan berkaki 8 yang sering membuat sarang berbentuk jaring tipis di sudut-sudut rumah. Kalau dibiarkan begitu saja, laba-laba akan berkembang biak dengan cepat. Sarangnya pun akan kian banyak memenuhi langit-langit rumah. Rumah yang dipenuhi sarang laba-laba jadi terlihat kotor dan tak terawat.

Cara terbaik menghilangkan sarang laba-laba adalah dengan mengusir hewan tersebut. Biasanya, sejumlah orang langsung mengarahkan atau menggunakan sapu untuk menghilangkan sarang laba-laba di sudut rumah. Sayangnya meski sarangnya hilang, cara tersebut tidak mampu mengusir laba-labanya, lho.

Supaya sekaligus mengusir laba-laba, tidak kembali bersarang lagi, kamu bisa meniru cara yang ditunjukkan oleh pengguna YouTube bugis tanete. Di awal video, ia menunjukkan penampakan sudut-sudut rumahnya yang dipenuhi sarang laba-laba.

"Kalau cuma disapu aja, dia bakalan balik lagi sahabat. Jadi perlu kita usir laba-labanya," ujarnya, dikutip BrilioFood dari YouTube bugis tanete padaKamis (23/5).

Bukan pakai sapu, ini cara mengusir laba-laba dan mencegahnya bersarang lagi cuma butuh 1 bahan dapur

foto: YouTube/bugis tanete

Untuk membersihkan sarang sekaligus mengusir laba-laba, warganet ini hanya mengandalkan satu bahan dapur saja.

(brl/lut)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya