Jangan asal, begini trik agar cetakan plastik sosis telur tidak pecah saat direbus
Diperbarui 1 Mar 2023, 20:19 WIB
Diterbitkan 2 Mar 2023, 04:30 WIB

Brilio.net - Sostel pada dasarnya singkatan dari sosis dan telur. Seperti namanya, camilan satu ini dibuat dari sosis dan telur yang disajikan dalam tusukan sate. Biasanya, sostel ini disantap bersama saus sambal botol kesukaan.
Punya bentuk yang lonjong, adonan sostel umumnya dicetak dalam alat khusus. Di samping itu, adonan sostel juga bisa dicetak dalam plastik es lilin untuk menghasilkan bentuk lonjong. Nah, cetakan plastik sostel ini lantas direbus dulu sebelum siap digoreng.
Walau lebih praktis, namun ada kendala tersendiri saat merebus plastik sostel ini. Cetakan plastik sostel bisa dengan mudah menggelembung dan pecah saat terkena suhu panas dari proses perebusan. Saat ada bagian yang pecah, otomatis adonan di dalamnya bocor keluar. Alhasil, sostel tidak bisa tercetak dengan sempurna.
Nah, untuk mencegah hal tersebut, ada sebuah trik yang bisa dilakukan. Seorang pengguna YouTube bernama Momy Zaza pernah membagikan trik tersebut melalui unggahan berjudul 'Tips Agar Plastik Sostel Tidak Pecah Saat Di Rebus - Sostel Mini'.
(brl/tin)
RECOMMENDED ARTICLES
- Cara jitu merebus urat sapi agar tak bau apek dan teksturnya lebih lunak, cuma pakai 1 bahan
- Trik sederhana menyimpan kacang hijau biar tak bejamur dan bebas kutu, awet bertahun-tahun
- Trik merebus ceker tanpa kompor ini cocok buat anak kos, hemat listrik dan tenaga
- Cara praktis mematikan lele dan menghilangkan bau amis sebelum dimasak, cuma butuh 3 menit
- Tanpa perlu diungkep, ini trik menggoreng ayam agar empuk dan matang sempurna
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas
Resep
Selengkapnya
Resep pengganti angciu ala Chef Loa Sisca Gunawan, rahasia masakan Chinese food harum tanpa alkohol
30 / 01 / 2026 19:00 WIB
Resep timun masak telur low budget, menu sahur simpel cuma 10 menit
31 / 01 / 2026 10:00 WIB
Resep trancam khas jawa tanpa kelapa, menu segar sat-set cuma 10 menit
31 / 01 / 2026 11:00 WIB
Resep rujak timun terasi bakar yang nendang, rahasia camilan segar saat cuaca panas
31 / 01 / 2026 09:00 WIB
















