Resep tumis bayam kembang kol, menu hari-hari sederhana bikin nagih

Brilio.net - Masakan tumis dikenal praktis dan lezat. Hidangan bertumis ini bisa dibuat dari bahan dasar campuran aneka sayuran, misalnya bayam dan kembang kol. Dibuat dari lebih dari satu sayuran, rasa hidangan ini pun begitu nikmat. Dikutip BrilioFood dari akun Instagram @dapur.ummaiza, resep tumis bayam kembang kol.
foto: Instagram/@dapur.ummaiza
Bahan:
- 1 ikat bayam
- 1 bonggol kembang kol
Bumbu iris:
- 2 cabai merah
- 1 buah bawang putih
- 3 bawang merah
- Garam
- Sedikit air
- 1 sdm minyak
Cara membuat:
1. Panaskan minyak dan tumis bumbu iris hingga harum.
2. Masukkan kembang kol dan sedikit air hingga setengah matang.
3. Masukkan bayam dan garam. Masak hingga matang.
RECOMMENDED ARTICLES
- Resep nugget misoa bayam, enak, praktis, dan bikin nagih
- 5 Cara mudah bikin sambal bakwan Pontianak yang pedas, enak, dan menggiurkan
- Resep dadar gulung bayam, lauk enak dan bisa disantap sekali lahap
- Resep bakso ikan bayam, bikin anak lahap makan sayuran
- Resep banana bread ombre, lezat, lembut, dan legit
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan RM Cut Nyak, cita rasa otentik Aceh yang nikmat banget
-
Jalan Makan Salt and Sizzle, makan steak harga Rp2 Juta per kg
-
Jalan Makan Baharat Chicken, makan ayam panggang terjuicy ala Timur Tengah dengan keju berlimpah