10 Kreasi menu sarapan Olivia MasterChef buat diet, lezat dan nggak hambar

6. Kalau bingung masak tortilla seperti apa, bisa tiru masakan Olivia ini. Cuma pakai isian telur dadar dan wortel parut.
foto: TikTok/@olivia.tommy
7. Toast manis ala Olivia ini juga tidak kalah simpel, cukup pakai yogurt, apel yang ditaburi kayu manis, serta madu.
foto: Instagram/@olivia.mci8
8. Ada lagi nih kreasi sandwich simpel ala Olivia. Selain sayuran segar, ia juga pakai ayam suwir dan sedikit sambal sesuai selera.
foto: TikTok/@olivia.tommy
9. Gemar sarapan nasi? Bisa tiru menu Olivia yang menyantap nasi shirataki bareng ayam suwir berbumbu dan brokoli rebus.
foto: Instagram/@olivia.mci8
10. Telur dadar yang simpel banget bisa disulap oleh Olivia biar lebih enak dan nggak hambar, yakni pakai isian tahu dan sayuran, kemudian disajikan pakai sambal kecap.
foto: TikTok/@olivia.tommy
(brl/mal)RECOMMENDED ARTICLES
- 10 Inspirasi menu sayur ala Sarah Azhari, lezat dan nggak bikin bosan
- 11 Masakan rumahan Anne Kurniasih istri Teddy Syach, praktis dan menggugah selera
- 10 Inspirasi dessert ala Michelle Ziudith, bak sajian restoran
- 10 Inspirasi lauk ala Poppy Bunga, antiribet dan cocok untuk pemula
- 10 Kreasi camilan sehat ala Inul Daratista, rendah kalori
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Bopet Mini, warna warni nasi padang hits Benhil Jakarta
-
Jalan Makan This or That, greek donat terenak di Indonesia jatuh kepada?
-
Berawal dari hobi kini menjalar menjadi bisnis, inilah Behind The Kitchen Mie Gendut