Bukan dicampur sabun cuci piring, emak-emak ini punya trik mengepel lantai agar kesat dan kinclong
Diperbarui 22 Feb 2024, 13:30 WIB
Diterbitkan 22 Feb 2024, 20:00 WIB

Brilio.net - Lantai jadi salah satu area rumah yang cepat kotor. Permukaan lantai biasanya sering terkena cipratan minyak, tumpahan makanan atau minuman, debu, dan berbagai jenis kotoran lainnya. Hal inilah yang membuat lantai jadi licin dan tak nyaman diinjak.
Kalau sudah telanjur kotor, mau nggak mau lantai harus dipel. Nah, teknik mengepel ini akan sangat memengaruhi hasil akhirnya. Kalau caranya benar, lantai akan kesat dan tampak kinclong lagi.
Untuk menghasilkan lantai kesat dan kinclong, sejumlah orang sengaja menambahkan sabun cuci piring sebagai campuran pembersih lantainya. Sekali usap, seluruh noda di lantai langsung terangkat sempurna.
Tapi kalau nggak mau stok sabun cuci piring terbuang percuma, kamu bisa menggantinya dengan satu bahan dapur lain. Seperti yang dilakukan oleh pengguna TikTok @kontenhajar. Seorang emak-emak ini tampak mengepel seluruh lantai rumahnya dengan racikan cairan pembersih khusus.
Penasaran bagaimana caranya?
(brl/lut)
RECOMMENDED ARTICLES
- Tanpa disikat kuat, ini trik membersihkan kerak hitam pada ember kamar mandi cuma tambah 1 bahan dapur
- Tanpa cuka, trik mengepel lantai ala ibu rumah tangga ini hasilnya kesat cukup tambah 1 bahan dapur
- Nggak perlu dicuci, ini trik praktis hilangkan bau tak sedap di sepatu pakai 1 ampas dapur
- Bukan direndam detergen, ini cara basmi noda deodoran di ketiak baju putih cukup tambah 1 bahan dapur
- Tak perlu disikat, ini trik hilangkan noda getah di baju ampuh pakai tambahan 2 bahan dapur
- Tanpa digosok pasta gigi, ini cara hilangkan kerak hitam di gayung agar kinclong pakai 2 bahan dapur
- Bukan ditambah garam, ini trik mengepel lantai agar kesat dan bebas bau cukup tambah 1 bahan dapur
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas
Resep
Selengkapnya
Resep pengganti angciu ala Chef Loa Sisca Gunawan, rahasia masakan Chinese food harum tanpa alkohol
30 / 01 / 2026 19:00 WIB
Resep rujak timun terasi bakar yang nendang, rahasia camilan segar saat cuaca panas
31 / 01 / 2026 09:00 WIB
Resep timun masak telur low budget, menu sahur simpel cuma 10 menit
31 / 01 / 2026 10:00 WIB
Resep trancam khas jawa tanpa kelapa, menu segar sat-set cuma 10 menit
31 / 01 / 2026 11:00 WIB
















