Cuma pakai 3 bahan dapur, begini cara mudah membuat racun tikus yang alami dan ampuh
Diperbarui 14 Sep 2023, 15:57 WIB
Diterbitkan 4 Sep 2023, 20:01 WIB
Brilio.net - Tikus merupakan hewan pengerat sekaligus hama yang meresahkan karena sering masuk ke rumah. Biasanya tikus akan mencari makan dan membuat sarang di sekitar atau bahkan di dalam area rumah. Jika sudah membuat sarang, akan sangat mungkin populasi tikus semakin meningkat.
Masalahnya, tikus sering menggerogoti sejumlah bahan makanan. Baik makanan yang disimpan di lemari sebagai stok, atau bahkan makanan yang sudah dimasak di dapur dan meja makan. Selain itu, belum lagi kotorannya bisa bikin rumah jadi bau.
Padahal tikus ini sering membawa virus penyebab penyakit, lho. Dilansir dari cdc.gov, virus dari tikus ini bahkan bisa menular ke manusia secara langsung melalui kontak dengan kotoran, urin, air liur, atau bahkan gigitan dari hewan pengerat tersebut. Biasanya efeknya berupa infeksi virus bernama Tularemia.
Untuk mencegah infeksi dari tikus, sejumlah orang biasanya akan membuat racun tikus untuk mengatasi hama tersebut. Saat ini, ada banyak racun tikus yang dijual di pasaran. Namun sebenarnya kamu bisa membuat racun tikus ini sendiri dengan bahan sederhana yang ada di rumah, lho.
RECOMMENDED ARTICLES
- Tanpa digoreng dua kali, ini trik bikin singkong goreng agar mekar, empuk, dan renyah
- Hanya modal 2 bahan dapur, ini cara mudah membersihkan kerak di keramik wastafel cuci piring
- Jangan langsung dibuang, ini fungsi lain tutup botol plastik bekas yang tak banyak orang tahu
- Cara cepat menghilangkan noda kecap di pakaian berwarna, tak luntur pakai 2 bahan dapur
- Bukan ditambah agar-agar, ini trik masak nasi di rice cooker hasil pulen cuma pakai 1 bahan dapur
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas