Cuma pakai dua bahan, begini cara menghilangkan bau khas kikil

Cuma pakai dua bahan, begini cara menghilangkan bau khas kikil
TikTok/@melizwa

Brilio.net - Selain dagingnya, bagian tubuh sapi lainnya juga bisa diolah menjadi beragam masakan lezat. Tak terkecuali bagian kaki sapi atau yang sering disebut kikil. Kamu bisa mengolah kikil dengan cara dioseng, ditumis, disambal, dimasak kuah, dan sebagainya.

Kamu bisa membeli kikil dalam bentuk matang atau masih mentah di pasar. Kikil memiliki tekstur kenyal dan lembut. Selain memiliki tekstur yang kenyal, kikil juga terkenal punya bau khas. Setelah dimasak pun terkadang bau khas kikil masih terasa begitu menyengat. Tak sedikit orang lantas enggan makan kikil, nih.

Magang: Mas Noviani

(brl/lut)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya