Tak perlu diberi minyak, ini trik mi telur tak menggumpal dan lengket usai direbus
Diperbarui 28 Des 2022, 15:53 WIB
Diterbitkan 28 Des 2022, 21:02 WIB

Brilio.net - Ada berbagai macam jenis mi yang bisa diolah jadi beragam menu, salah satunya mi telur. Sesuai namanya, jenis mi satu ini biasanya dibuat dari campuran tepung dan telur yang membuat teksturnya jadi kenyal dan lembut. Mi telur sendiri kerap diolah jadi bakmi, mi tek tek, atau bahkan campuran bakso.
Sebelum disantap atau diolah dengan bumbu dan bahan lain, mi telur harus direbus terlebih dahulu agar teksturnya lembut dan enak disantap. Proses merebus mi telur ini memang tak jauh berbeda dengan cara merebus bahan makanan lain. Tapi siapa sangka, sebagian orang justru kerap mendapati hasil mi telur jadi menggumpal dan lengket setelah direbus.
Mi telur yang menggumpal biasanya jadi sulit diolah kembali. Agar terhindar dari hal tersebut, biasanya mi telur perlu diberi tambahan minyak. Baik saat direbus ataupun setelah direbus. Tapi bagi sebagian orang, penggunaan minyak ini justru bisa bikin mi tampak kurang menarik dan terlalu mengkilap.
(brl/mal)
RECOMMENDED ARTICLES
- Trik praktis mengurangi rasa asin berlebih pada cumi, mudah dipraktikkan
- Cara membentuk adonan roti maryam agar cantik, rapi dan berlapis-lapis
- Pakai air cucian beras, begini trik ampuh hilangkan bau tanah pada ikan bawal
- Trik mengolah ikan asin homemade, bebas bahan pengawet dan tak mudah dihinggapi lalat
- Cara bikin bakso agar tidak cepat basi hingga sebulan dan tampilannya lebih menarik
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas
Resep
Selengkapnya
9 Resep kreasi puding lumut manis dari rasa pandan hingga gula merah, cocok untuk pengganti kue tart
02 / 01 / 2026 12:00 WIB
5 Resep minuman herbal untuk daya tahan tubuh, bikinnya gampang di rumah
01 / 01 / 2026 13:00 WIB
9 Resep kreasi kue bulan beragam rasa dan tampilan menarik, dinikmati dengan teh atau jadi oleh-oleh
04 / 01 / 2026 13:00 WIB
9 Resep jamur kancing pedas nagih bikin nggak sadar nyendok terus, kecil bentuknya besar suapannya
04 / 01 / 2026 10:00 WIB
















