7 Cara bikin granola bar tanpa oven, cocok buat camilan sehat
Diperbarui 4 Des 2022, 15:18 WIB
Diterbitkan 4 Des 2022, 17:30 WIB
Brilio.net - Granola bar merupakan salah satu camilan yang terbuat dari bahan dasar biji gandum (oats), kacang-kacangan, dan buah kering. Camilan satu ini memang dikenal lebih sehat karena kandungan protein dan seratnya yang tinggi. Sehingga cocok dikonsumsi saat diet untuk menurunkan berat badan.
Granola bar memang banyak dijual di toko atau supermarket, namun tidak sedikit yang memilih untuk membuatnya sendiri di rumah. Pasalnya, tak jarang granola yang dijual di pasaran justru mengandung gula cukup tinggi. Sedangkan jika membuat sendiri di rumah, kamu bisa mengatur penggunaan gula atau bahan-bahan lainnya.
Untuk membuat granola bar, umumnya semua bahan dicampur jadi satu, kemudian dipanggang dalam oven. Proses ini memang bertujuan untuk mematangkan semua bahan sekaligus membuat granola bar jadi lebih padat dan renyah. Namun jangan khawatir, kamu tetap bisa membuat granola bar walaupun tanpa oven, lho.
Membuat granola bar tanpa oven ini dibagikan oleh salah satu pengguna TikTok dengan akun @feelgoodfoodie. Dalam salah satu unggahannya, pemilik akun tersebut membuat granola bar tanpa proses oven dan tanpa menggunakan telur. Meskipun begitu, hasil granola bar yang dibuat pun tetap enak dan renyah. Bisa juga dijadikan stok camilan sehat di rumah.
Lebih lanjut, simak resep dan cara membuat granola bar tanpa oven, dilansir BrilioFood dari TikTok/@feelgoodfoodie pada Minggu (4/12).
(brl/mal)
RECOMMENDED ARTICLES
- 10 Kreasi camilan sehat ala Inul Daratista, rendah kalori
- 17 Resep camilan dari tepung maizena, enak, sederhana dan mudah dibuat
- 7 Cara membuat pizza dari oatmeal, lebih sehat dan simpel tanpa oven
- 10 Camilan dikonsumsi Melly Goeslaw ini bantu stabilkan gula darah
- Kreasi minuman latte ala 10 seleb, simpel dan mudah disontek
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas