Jangan cuma minyak kelapa, ini trik menanak nasi biar tak lengket & rendah gula ditambah 2 bahan dapur

Jangan cuma minyak kelapa, ini trik menanak nasi biar tak lengket & rendah gula ditambah 2 bahan dapur
TikTok/@kang_desa92

Brilio.net - Nasi tak cuma jadi makanan pokok orang Indonesia, tetapi juga China, Vietnam, Bangladesh, dan lainnya. Nasi punya rasa cenderung hambar, sehingga cocok dimakan bersama aneka lauk dan sayur.

Zaman sekarang, orang-orang sudah bisa menanak nasi dengan praktis, yaitu memanfaatkan alat seperti rice cooker ataupun magic jar. Caranya, tinggal memasukkan beras dan air ke dalam panci rice cooker atau magic jar, lalu tanak hingga matang. Berbeda dengan zaman dulu, nasi harus ditanak di atas api dari kayu bakar maupun kompor menggunakan teknik aron dan kukus.

Namun, terlepas dari praktisnya menanak nasi pakai rice cooker maupun magic com, tetap ada permasalahan yang kerap dialami, yaitu banyak nasi malah lengket di panci usai matang. Alhasil, banyak orang menambahkan sejumlah bahan ke dalam panci sebelum menanak nasi biar hasilnya tak lengket, misalnya minyak kelapa.

Bukan hanya biar nggak lengket, tapi menambahkan minyak kelapa ini dipercaya juga punya manfaat lain, lho. Dilansir dari discol.uk.edu.my, minyak kelapa dapat bekerja untuk menurunkan konsentrasi glukosa di dalam nasi atau sederhananya, nasi jadi semakin rendah gula.

Nah, selain pakai minyak kelapa, kamu juga bisa menambahkan dua bahan dapur lain seperti yang dipraktikkan warganet di akun TikTok @kang_desa92. Usut punya usut, dua bahan dapur ini bukan hanya bikin nasi tak lengket dan rendah gula, tapi juga pulen dalam waktu lama.

"Nasi tetap akan pulen sampai esok hari," ujar warganet di akun TikTok @kang_desa92, dikutip BrilioFood pada Jumat (6/10).

Lantas, gimana sih triknya?

(brl/lut)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya