Pakai tambahan 1 bahan dapur, ini trik mudah potong nangka muda agar getah tak lengket di tangan

Pakai tambahan 1 bahan dapur, ini trik mudah potong nangka muda agar getah tak lengket di tangan
foto: YouTube/gemma samion

Brilio.net - Buah nangka merupakan salah satu jenis buah yang banyak digemari masyarakat karena rasanya yang enak dan manis. Walaupun memiliki kulit yang cukup tajam, namun buah nangka ini justru memiliki tekstur daging yang empuk. Sehingga buah nangka bisa dimakan langsung ataupun diolah menjadi berbagai masakan lezat.

Di balik kelezatannya, buah nangka memiliki getah yang melimpah dan sangat lengket, lho. Ketika mengupas kulitnya, getah ini bisa menempel pada tangan, pisau, talenan, hingga alat dapur lainnya, lho. Sama seperti getah pada umumnya, getah nangka juga sulit dibersihkan. Apalagi nangka muda, getahnya lengket sekali. Sehingga kamu perlu hati-hati ketika memotong dan mengupasnya supaya getah tidak semakin menyebar ke mana-mana.

Magang: Umi Amalia Rusda

(brl/tin)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Mie Bar, nyobain bermacam-macam mie dari seluruh asia

    Jalan Makan Mie Bar, nyobain bermacam-macam mie dari seluruh asia

  • This Or That With Gratia Elena dan Agseisa, nyobain loaded fries kekinian yang kejunya luber-luber

    This Or That With Gratia Elena dan Agseisa, nyobain loaded fries kekinian yang kejunya luber-luber

  • Jalan Makan Ayam Gohyong, ngantre 2 jam demi kuliner garing dan gurih ini

    Jalan Makan Ayam Gohyong, ngantre 2 jam demi kuliner garing dan gurih ini

Review

Selengkapnya