Cara membersihkan teko stainless steel baru agar tak mudah berkarat
Diperbarui 29 Nov 2022, 15:02 WIB
Diterbitkan 29 Nov 2022, 18:02 WIB

Brilio.net - Air panas sering digunakan sejumlah orang untuk menyeduh teh, kopi, susu, dan lain sebagainya. Seringnya, orang-orang lebih memilih merebus air pakai teko yang dimasak di atas api kompor untuk menjadi stok air panas di dapur. Merebus air pun simpel banget, cukup tinggal nyalakan kompor dan bisa ditinggal melakukan kegiatan lain.
Ngomong-ngomong soal teko untuk merebus air, banyak sekali jenis teko yang dijual di pasaran. Ada teko yang berbahan tanah liat, kaca, porselen, stainless steel, dan masih banyak lagi. Teko stainless steel seringkali jadi pilihan, karena harganya terjangkau dan awet digunakan dalam waktu relatif lama.
Sebelum menggunakan teko stainless steel yang masih baru, sebaiknya harus tahu cara membersihkannya dengan tepat agar aman dikonsumsi. Pasalnya, jika hanya dicuci dengan air dan sabun saja, teko bisa-bisa masih mengandung zat sisa bahan pabrik yang berbahaya untuk kesehatan apabila tercampur dengan air rebusan yang ingin dikonsumsi.
Nah, salah seorang warganet bernama Lilis sempat membagikan cara membersihkan teko stainless baru lewat unggahan di YouTube. Selain jadi bersih dan aman digunakan, cara membersihkan teko yang tepat juga membantu mencegah munculnya karat pada bagian dalam teko, lho. Pasalnya, karat juga berbahaya apabila termakan dan masuk ke dalam tubuh.
(brl/mal)
RECOMMENDED ARTICLES
- Cara menghilangkan bau plastik di teko baru, cuma pakai satu bahan
- Jadi kesat, ini trik bersihkan alat dapur yang licin bekas buttercream
- Cara membersihkan tutup panci kaca, cuma pakai dua bahan
- 5 Cara membersihkan botol plastik bekas minyak goreng, dijamin kesat
- Jangan asal, ini cara mencuci cetakan puding silikon agar lebih awet
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas
Resep
Selengkapnya
5 Resep variasi bolu pisang kukus manis tanpa mixer, dari yang klasik, coklat, keju, hingga pandan
31 / 12 / 2025 16:00 WIB
9 Resep kreasi puding lumut manis dari rasa pandan hingga gula merah, cocok untuk pengganti kue tart
02 / 01 / 2026 12:00 WIB
9 Resep jamur kancing pedas nagih bikin nggak sadar nyendok terus, kecil bentuknya besar suapannya
04 / 01 / 2026 10:00 WIB
5 Resep minuman herbal untuk daya tahan tubuh, bikinnya gampang di rumah
01 / 01 / 2026 13:00 WIB
















