Lebih aman, begini trik memasak rajungan untuk meminimalisir racun penyebab alergi

Lebih aman, begini trik memasak rajungan untuk meminimalisir racun penyebab alergi
YouTube/Dapur Leony

Brilio.net - Rajungan termasuk makanan laut yang memiliki kandungan protein dan omega-3 sangat tinggi. Kedua nutrisi ini sangat berguna untuk kesehatan tubuh secara menyeluruh.

Namun tidak dapat dipungkiri bahwa tidak semua orang bisa menyantap rajungan karena punya alergi terhadap seafood. Dilansir dari medicalnewstoday.com, alergi biasanya terjadi ketika sistem kekebalan tubuh bereaksi dengan protein yang ada pada seafood, termasuk rajungan. Alergi ini bisa berupa rasa gatal, mual, muntah, pusing, hingga ruam-ruam di kulit. Efek dari alergi seafood ini pun kemudian membuat sebagian orang menghindari makan rajungan.

Padahal tahu nggak sih, kamu sebenarnya tetap menyantap rajungan dengan aman tanpa khawatir alergi. Ada sebuah trik memasak rajungan yang dapat membantu meminimalisir racun penyebab alergi. Trik memasak rajungan ini pernah dibagikan oleh salah satu pengguna YouTube dengan akun Dapur Leony.

"Cara ini dilakukan untuk meminimalisir zat racun pada rajungan atau kepiting, yang mana bisa menyebabkan alergi pada orang-orang yang punya alergi seafood," ungkap YouTube Dapur Leony.

(brl/lut)

Video

Selengkapnya
  • Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

    Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas

  • Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

    Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia

  • Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

    Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas

Review

Selengkapnya