10 Pola makan sehat Mieke Amalia, jaga tubuh bugar dan berat badan stabil di 50-an kg
Diperbarui 24 Des 2022, 23:04 WIB
Diterbitkan 25 Des 2022, 15:30 WIB
6. Makan banyak aneka daging hewani.
foto: Unsplash/Sam Moghadam Khamseh
Mieke Amalia banyak mengonsumsi sumber protein, salah satunya dari daging hewani. Istri Tora Sudiro ini biasa makan daging ayam, sapi, maupun ikan. Dilansir dari webmd.com, mengonsumsi daging hewani, apalagi yang rendah lemak, seperti daging ayam dan ikan sangat baik untuk menjaga kekebalan tubuh dari penyakit, jantung sehat, otot dan tulang semakin kuat, dan lain sebagainya.
7. Mengonsumsi telur.
foto: Instagram/@mieke_amalia
Mieke Amalia juga biasa makan telur. Sudah jadi rahasia umum, kalau telur merupakan makanan yang juga tinggi kadar proteinnya. Dilansir dari eggs.ca, telur merupakan makanan sempurna buat disantap usai berolahraga. Sebab, makanan ini selain tinggi protein, juga tinggi asam amino buat meningkatkan, membentuk, dan memperbaiki otot. Telur juga bisa bantu menjaga berat badan ideal, lho.
8. Menghindari junk food.
foto: Unsplash/Nathan Dumlao
Sejak menjalankan gaya hidup sehatnya ini, Mieke Amalia menghindari aneka junk food. Dengan menghindari junk food, banyak sekali manfaat yang bisa didapat oleh tubuh, lho. Dilansir dari livestrong.com, menghindari junk food bisa bantu mengembalikan energi, memperbaiki metabolisme tubuh, menurunkan berat badan, dan mencegah risiko penyakit-penyakit kronis.
9. Makan buah-buahan.
foto: Unsplash/Jo Sonn
Mieke Amalia juga sering mengonsumsi buah, biasanya ia konsumsi beragam jenis buah sebagai menu sarapan maupun camilan. Dilansir dari rawpressery.com, sejumlah buah yang kaya akan potassium dan antioksidan sangat bagus buat bantu membentuk otot dan menurunkan berat badan, lho. Contoh buah yang bisa jadi pilihan saat menjalani gaya hidup sehat yakni pisang, kurma, kismis, alpukat, apel, buah naga, dan masih banyak lagi.
10. Tempe dan tahu.
foto: Unsplash/Davito Andy
Selain protein dari daging hewani, Mieke Amalia juga sering mengonsumsi tahu dan tempe. Dilansir dari healthline.com, tahu dan tempe nggak kalah sehat dibanding daging hewani, lho. Bahkan, kedua makanan yang terbuat dari kacang kedelai ini juga mampu meningkatkan massa otot, meningkatkan stamina, menjaga berat badan ideal, serta memperbaiki otot dan tulang usai menjalani olahraga.
(brl/mal)RECOMMENDED ARTICLES
- 8 Menu diet Song Hye-kyo, bantu tubuh langsing dan awet muda di usia 41 tahun
- 10 Pola makan Nycta Gina, bantu jaga kulit sehat dan awet muda bak ABG
- 9 Menu makan harian Anissa Aziza, bantu susutkan berat badan dan membentuk otot
- 10 Pola makan Tyo Nugros eks drummer Dewa 19 ini bikin awet muda di usia 51 tahun
- Bikin ASI lancar, ini 10 makanan dan minuman dikonsumsi Fikoh LIDA pascamelahirkan
FOODPEDIA
Video
Selengkapnya-
Jalan Makan Shiki, resto sukiyaki bergaya kansai daging disajikan dengan permen kapas
-
Jalan Makan Kari Lam, jualan sejak 1973 membawa rasa nostalgia
-
Jalan Makan Sroto Eling-Eling, gurihnya kuah dan melimpahnya daging kuliner Banyumas